Pengembangan Media Boneka Jari Untuk Meningkatkan Kemampuan Bahasa Ekspresif Anak Usia Dini
Penulis
Rujiatul Azmi , Baik Nilawati Astini , Ika Rachmayani , Fahruddin FahruddinDOI:
10.29303/jipp.v8i4.1795Diterbitkan:
2023-11-26Terbitan:
Vol 8 No 4 (2023): NovemberKata Kunci:
Bahasa ekspresif, boneka jari, Media.Articles
##submission.downloads##
Cara Mengutip
Abstrak
Penelitian ini dilatarbelakangi dengan kemapuan bahasa ekspresif anak yang belum berkembang, hal ini dilihat pada saat proses pembelajaran berlangsung. Penelitian ini bertujuan mengembangkan media boneka jari untuk meningkatkan kemampuan bahasa ekspesif anak usia dini. Penelitian ini merupakan jenis penelitian Research and Development (R&D) menurut Sari (2015) dengan menggunakan model pengembangan Borg and Gall. Tempat dilakukan penelitian yaitu di PAUD Syafaatul Ikhwan Tetebatu. Subjek penelitian ini adalah anak kelompok B sebanyak 12 orang. Sedangkan, objek penelitian ini adalah media boneka jari untuk meningkatkan kemampuan bahasa ekspresif anak. Instrumen penelitian yang digunakan adalah observasi dan dokumentasi. Teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan skala likert dengan skor penilaian yaitu 1 sampai 5. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa media boneka jari untuk meningkatkan kemampuan bahasa ekspresif anak mendapatkan presentase 82,8% dengan kategori sangat layak dari ahli materi, presentase 83, 6% dengan kategori sangat layak dari ahli media, presentase 96% dengan kategori sangat layak dari validasi instrumen, presentase pada tahap I sebanyak 74,59% dengan kategori cukup baik, dan tahap II sebanyak 88,74% dengan kategori baik dari respon siswa. Oleh karena itu, dapat disimpulkan berdasarkan hasil penelitian bahwa media boneka jari untuk meningkatkan kemampuan bahasa ekspresif anak sudah layak untuk digunakan sebagai media belajar di kelompok B PAUD Syafaatul Ikhwan Tetebatu.
Referensi
Astini, B. N., Rachmayani, I., & Suarta, I. N. (2017). Identifikasi Pemafaatan Alat Permaian Edukatif (APE) Dalam Mengembangka Motorik Halus Anak Usia Dini.Jurnal pendidikan anak, 6(1), 31-40.
Fahruddin, F., Rachmayani, I., Astini, B. N., & Safitri, N. (2022). Efektivitas Penggunaan Media Kartu Bergambar Untuk Meningkatkan Kemampuan Berbicara Anak. Journal of Classroom Action Research, 4(1), 49-53.
Habibi, M. M., Jaelani, A. K., & Astini, B. N. (2022). Meningkatkan Keterampilan Berbicara Melalui Media Boneka Tangan. Journal of Classroom Action Research, 4(4).
Hana, J., & Psi, S. (2011). Terapi kecerdasan anak dengan dongeng. Yogyakarta: Berlian Media.
Husna, A., & Eliza, D. (2021). Strategi perkembangan dan indikator pencapaian bahasa reseptif dan bahasa ekspresif pada anak usia dini. Jurnal Family Education, 1(4), 38-46.
Ismawati, N., & Rachmayani, I. (2023). PEMETAAN STRATEGI PEMBELAJARAN UNTUK MENINGKATKAN PERKEMBANGAN BAHASA ANAK KELOMPOK B. Jurnal Mutiara Pendidikan, 3(1), 38-46.
Kadarsih, T. (2017). PENGGUNAAN BONEKA TANGAN UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BERBAHASA INDONESIA ANAK USIA 4-5 TAHUN DI PAUD RINJANI PLN BENDEGE MATARAM TAHUN PELAJARAN 2016-2017 (Doctoral dissertation, Universitas Mataram).
Kustiawan, U. (2016). Pengembangan media pembelajaran anak usia dini. Penerbit Gunung Samudera [Grup Penerbit PT Book Mart Indonesia].
Ledi, T. N., Hastutiningtyas, W. R., & Maemunah, N. (2021). Gambaran Perkembangan Bahasa dan Bicara Anak Usia Prasekolah di Paud Mawar 06 Kelurahan Tlogomas Kecamatan Lowok Waru Kota Malang (Doctoral dissertation, Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Tribhuwana Tunggadewi).
Lusiana, F. F., Habibi, M. M., Astawa, I. M. S., & Astini, B. N. (2023). PENERAPAN BONEKA JARI SEBAGAI MEDIA DALAM MENINGKATKAN BAHASA SASAK ANAK USIA 5-6 TAHUN DI PAUD MELATI DESA NYURLEMBANG KECAMATAN NARMADA TAHUN 2021. Jurnal Mutiara Pendidikan, 3(1), 31-37.
Nurbiana (2020). Metode Pengembangan Bahasa. Jakarta: Universitas Terbuka dan Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan, h. 39
Permendikbud Nomor 137 Tahun 2014 (2015). Standar Nasional Pendidikan Anak Usia Dini. Jakarta: Kementrian Pendidikan Dan Kebudayaan
Prianggita, V. A., & Sartika, N. S. (2018). Pelatihan Membuat Boneka Jari Bagi Ibu-Ibu POMG TKIT Irsyadul Ibad Pandeglang. Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat, 3(1), 99-103.
Rahmatiana, F., & Rachmayani, I. (2022). Identifikasi Media Boneka Tangan Untuk Meningkatkan Kemampuan Berbicara Pada Anak Kelompok A di TK Al-Hamidy Tahun 2022. Journal of Classroom Action Research, 4(4).
Rahmawati, Yeni & Kurniati, Euis (2015). Strategi Pengembangan Kreativitas Pada Anak Usia Taman Kanak-kanak, (Jakarta: Kencana, 2015), h. 27.
Ratnasari, E. M., & Zubaidah, E. (2019). Pengaruh penggunaan buku cerita bergambar terhadap kemampuan berbicara anak. Scholaria: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 9(3), 267-275.
Rohmani, I. (2019). Penerapan Media Boneka Jari Untuk Meningkatkan Kreativitas Anak Usia Dini (Penelitian Tindakan Kelas Di Tk Al Mustariyyah) (Doctoral dissertation, Institut PTIQ Jakarta).
Rusman, M. P. (2017). Belajar & Pembelajaran: Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Prenada Media.
Saputri, M. C. D., & Widayati, S. (2016). Meningkatkan kemampuan bahasa ekspresif melalui kegiatan bermain peran makro pada kelompok A. Jurnal PAUD Teratai, 5(3), 91-94.
Sari (2015). Penelitian Kepustakaan Dalam Penelitian Pengembangan Pendidikan Bahasa Indonesia. Jurnal Borneo Humaniora, 4(2), 60-69.
Sugiyono (2015). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D (2nd ed.). Bandung: Alfabeta.
Sukartini (2015). Mengembangkan Kemampuan Berbicara Menggunakan Media Boneka Jari Pada Anak-anak Kelompok A PAUD Menur Kecamatan Besuki Kabupaten Tulungagung Tahun Ajaran 2014/2015, Skripsi, Kediri: Universitas Nusantara PGRI Kediri.
Sukmadinata, N. S. (2015). Metode penelitian pendidikan.
Suyadi (2014). Psikologi Belajar Anak Usia dini. Yogyakarta: PT Pustaka Insan Madani
Syukur, A., & Tefanai, M. M. (2017). Meningkatkan Kemampuan Berkomunikasi Anak Melalui Metode Cerita Bergambar pada PAUD Kelompok B. Jurnal PG-PAUD Trunojoyo: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Anak Usia Dini, 4(2), 153-163.
Taufik, M. (2012). Media Pembelajaran. diakses pada tanggal 18 Februari 2023 dari situs:repository.uinjkt.ac.id/dspace/bitstream/123456789/25168/4/M%20TAUFIK-FITK.pdf.
Wahyuni, S., Astini, B. N., Suarta, I. N., & Astawa, I. M. S. (2021). Pengembangan Boneka Kulit Jagung Untuk Meningkatkan Kemampuan Berbicara Anak. Indonesian Journal of Elementary and Childhood Education, 2(1), 185-190.
Widdia, W. (2021). PENGGUNAAN MEDIA BONEKA TANGAN DALAM MENGEMBANGKAN KEMAMPUAN BAHASA ANAK USIA DINI DI RA CENDEKIA AL-MADANI KECAMATAN NGAMBUR PESISIR BARAT (Doctoral dissertation, UIN Raden Intan Lampung).
Lisensi
Hak Cipta (c) 2023 Rujiatul Azmi, Baik Nilawati Astini, Ika Rachmayani, Fahruddin Fahruddin
Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.