PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN MOTIVASI BERPRESTASI TERHADAP KINERJA GURU MADRASAH IBTIDAIYAH DI KECAMATAN AIKMEL KABUPATEN LOMBOK TIMUR
Penulis
Helmi Astuti , Joni Rokhmat , Sudirman SudirmanDOI:
10.29303/jipp.v2i1.42Diterbitkan:
2017-03-13Terbitan:
Vol 2 No 1 (2017)Articles
##submission.downloads##
Cara Mengutip
Abstrak
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh lingkungan kerja dan motivasi. Metode penlitian yang digunakan adalah kuantitaif, sedangkan teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner dan dokumentasi. Analisis data yang digunakan adalah analisis static deskriptif dan diuji dengan uji normalitas, homogenitas, multicollinearity, dan heteroskedastisitas. Untuk uji hipotesis menggunakan regresi linieritas sederhana dan uji regresilinieritas ganda. Hasil penelitian pada hipotesis pertama adalah ada pengaruh yang signifikan lingkungan kerja terhadap kinerja guru yakni thitung =3,784 dengan nilai signifikan 0,000<0,05, maka Ho ditolak dan Ha diterima. Besar hubungan atau pengaruh interpretasi ® 0,445 dengan determinasi R2 0,198 atau 19,8%. Hipotesis kedua adalah ada pengaruh yang signifikan motivasi berprestasi terhadap kinerja guru yakni thitung= 4,580 dengan nilai signifikansi 0,000<0,05, maka Ho ditolak dan Ha diterima. Besar hubungan atau pengaruh interpretasi (R) 0,515 dengan determinaso R2 0,266 atau 26,6%. Hipotesis ketiga adalah ada pengaruh yang signifikan lingkungan kerja dan motivasi berprestasi secara bersama-sama terhadap kinerja guru Madrasah Ibtidaiyah di kecamatan Aikmel yakni fhitung 15,959>ftabel 3,16, maka Ha diterima dan Ho ditolak. Besar hubungan atau pengaruh berada pada kategori “cukup†mengacu pada interpretasi (R) 0,599 dengan determinasi R2 0,359 atau 35,9%. Dapat dikatakan bahwa lingkungan kerja dan motivasi berprestasi memiliki peran penting dalam meningkatkan kinerja guru Madrasah Ibtidaiyah di Kecamatan Aikmel Kabupaten Lombok Timur.
Referensi
Anonim. 2003. Hubungan Gaya Kepimpinan dan Motivasi Di Kalangan Guru-Guru Sekolah Menengah Zon A Di Bahagian Kuching, Sarawak, diakses dari; http://www.Webcasmy.com, diakses tanggal 10 Juni 2003. Arikunto, S. 2005. Manajemen Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.
Arikunto. S. 2000. Manajemen Penelitian. Jakarta: PT Rineka Cipta.
Arsyad, A.2000. Media Pengajaran. Rajawali Pers. Jakarta.
Darmawan, I.M.Y., 2011. Pengaruh Kompensasi dan Lingkungan Kerja Non Fisik terhadap Disiplin dan Kinerja Karyawan Hotel Nikki Denpasar. Tesis. Universitas Udayana. Tidak Diterbitkan.
Djamarah, dan Aswan Zain. 2002. Strategi Belajar Mengajar. Rineka Cipta Jakarta.
Djamarah, S.J. 2000. Prestasi Belajar dan Kompetensi Guru. Usaha Nasional: Surabaya.
Fatah, N. 2004. Konsep Manajemen Berbasis Sekolah (MBS) dan Dewan Sekolah. Pustaka Bani Quraisy. Bandung.
Fattah, N. 2000. Landasan Manajemen Pendidikan. PT Remaja Rosdakarya. Bandung.
Gibson, James L., John M. Ivancevich dan James H. Donelly, Jr. 1991. Organizations: Behaviour, Structure, Processes. Homewood, III
Richard D.Irwin. & Hamalik, O. 2002. Psikologi Belajar Mengajar. Sinar Baru. Bandung.
Hasibuan, S.P. Melayu. 1996. Manajemen Dasar Pengertian dan Masalah. Jakarta: Gunung Agung.
Hasibuan, S.P. Melayu. 2001. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.
Hersey, Paul, Keneth H. Blanchard, Dewey E. Johnson. 1996. Management of Organizational Behaviour. New Jersey: Prentice Hall.
Ibrahim dan Syaodih. 1996. Perencanaan Pengajaran. Rineka Cipta. Jakarta.
Ikhwari, 2014. Pengaruh Kepemimpinan Kepala Sekolah, Iklim Kerjasama, Komunikasi Interpersonal dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Guru SMPN Se-Kabupaten Pasaman Barat. Tesis. Pascasarjana. Universitas Negeri Padang. Tidak Diterbitkan.
Iskandar, Ambarita, dan Sowiyah (2014). Pengaruh Kecerdasan Emosional dan Motivasi Berprestasi terhadap Kinerja Guru Yayasan Pendidikan Panjang Lampung (YPPL) di Bandar Lampung Tahun 2014. Jurnal online FKIP Unila. (https://www.google.co.id/?gws _rd. diakses Tanggal 15 Mei 2016).
Lembaga Administrasi Negara. 2007. Manajemen Perkantoran: Diklat Teknis Administrasi Umum. LAN Jakarta.
Mangkuprawira, Sjafri. 2010. Bisnis, Manajemen, dan Sumber Daya Manusia. IPB Press, Bogor.
Mathis, Robert L, and John H. Jackson. 2000. Human Resource Management, New York South Western College Publishing.
Moekijat. 1989. Manajemen Kepegawaian. Alumni. Bandung.
Ningsih, Y. Hubungan Iklim Sekolah, Beban Tugas, Motivasi Berprestasi dan Kepuasan Kerja Guru dengan Kinerja Guru Sekolah Dasar Negeri di Kota Mojokerto. Desertasi. Tidak dipublikasi.
Nitisemito, A. S. 2002.Manajemen Personalia. Edisi Revisi. Ghalia, Jakarta.
Nurgiantoro. 1992. Kinerja Pegawai. Gramedia. Jakarta
Pareek, Udai. 1989. Perilaku Organisasi. Jakarta: Karya Unipress.
Permansari, R. 2013. Pengaruh Motivasi dan lingkungan Kerja terhadap Kinerja PT. Anugrah Raharjo Semarang.
Putra, C.A.A., Yudana, M., dan Natajaya, N. 2013. Hubungan Motivasi Berprestasi, Prilaku Kepemimpinan Kepala Sekolah dan Etos Kerja dengan Kinerja Guru di SMAN 1 Kubutambahan. e-Journal Program Pascasarjana Universitas Pendidikan Ganesha Program Studi Administrasi Pendidikan (Volume 4 Tahun 2013).
Rabideau, S.T. 2005. Effect of Achievement Motivation on Behavior. http://www.personalityresearch. org/papers/rabideau.html. Di akses, 26 mei 2016.
Rahmawati E. 2014, Pengaruh Lingkungan Sekolah terhadap Motivasi Belajar Siswa Kelas VIII3 SMP Muhammadiyah 22 Pamulang, Jurnal Fakultas lmu Tarhiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta.
Ralahulu, E.M. 2014. Pengaruh Motivasi dan Lingkungan Kerja Perawat terhadap Kinerja Perawat di Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Yogyakarta. Tesis. Program Pascasarjana.
UM Yogyakarya. Tidak dipublikasi.
Riyanto, Y. 2007. Metodologi Penelitian Pendidikan. Surabaya: SIC. Robbins, P.S. 2015. Perilaku Organisasi, Terjemahan, Edisi 16 Bahasa Indonesia. Salemba empat, Jakarta.
Roestiyah. 2001. Strategi Belajar Menga jar. Rineka Cipta. Jakarta.
Rustini, N.K.A., 2015. Pengaruh Kompensasi dan Lingkungan Kerja pada Komitmen Organisasi dan Implikasinya Pada Kinerja Pengelola Anggaran. Tesis. Program Pascasarjana. Universitas Udayana. Denpasar.
Sardiman, AM. 2004. Insteraksi dan Motivasi Belajar mengajar, Pedoman Bagi Calon Guru. Rajawali Press. Jakarta:
Sedarmayanti. 2001. Sumber Daya Manusia dan Produktivitas Kerja. Mandar Maju, Bandung.
Siagian, S.P., 2008. Manajemen Sumber Daya Manusia. Bumi Aksara. Jakarta.
Suastha, Nyoman. T., 2006. Evaluasi Kinerja dan Sistem Manajemen SDM. UIEU, Jakarta.
Sudarmanto. 2014. Kinerja dan Pengembangan Kompetensi SDM. Yogyakarta: Pustaka
Sugiyono. 2007. Metode Penelitian Administrasi. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. 2011. Pengaruh Pendidikan Pelatihan, Motivasi Kerja, dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Guru. Jurnal Manajemen Sumber daya Manusia Vol. 5 No.1 Juni 2011: 1 – 10.
Suharsaputra. 2013. Administrasi Pendidikan. Bandung: PT Refika Aditama.
Supardi, 2013. Kinerja Guru. Rajagrafindo Persada. Jakarta.
Suparno. 2007. Pengaruh Motivasi Kerja dan Kepemimpinan Situasional Kepala Sekolah terhadap Kinerja Guru SMP Negeri di Kecamatan Pemalang Kabupaten Pemalang.
Suryadarma, Daniel. 2011. The Quality of Education in Indonesia: Weighed, Measured, and Found
Wanting, Australian National University, Presented at Forum
Kajian Pembangunan Seminar Series, SMERU Research Institute, Jakarta, 18 May 2011.
Tartib (2015) dalam penelitiannya yang berjudul Pengaruh Lingkungan Kerja dan Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Guru pada SMP Pasundan 6 Bandung dan SMK Pasundan 3 Bandung. (www.google.co.id/?g ws_rd diakses tanggal 15 Mei 2016).
Wahjosumidjo. 1984. Kepemimpinan dan Motivasi. Jakarta: Ghalia Indonesia.
Wahjosumidjo. 2001. Kepala sekolah: Tinjauan teoritis dan permasalahannya. Jakarta: Rajawali Press.
Waworuntu, J. 2011. Hubungan Antara Motivasi Berprestasi dan Kinerja Profesional Guru Teknologi SMK Negeri 2 Manado. Jurnal Elektromatika. Prodi Pendidikan Teknik Elektro Unima, Vol. 1(1), Maret 2011.
Wibowo. 2010. Manajemen Kinerja Edisi Ketiga. Rajawali Pers, Jakarta.
William B. Werther Jr, and Keith Davis. 2003. Human Resources and Personal Management. McGraw Hill, inc. New York.
Winardi. 1971. Organisasi Perkantoran Modern. Bandung: Alumni.
Wiyono, G. 2011. Merancang Penelitian Bisnis dengan Alat Analisis SPSS 12 & SmartPLS 2.0. UPP STIM YKPN. Yogyakarta.
Wursanto, Ignasius. 2009. Dasar-Dasar Ilmu Organisasi. Edisi dua. Andi Offset. Yogyakarta.
Yamin, S. dan Kurniawan, H., 2014. SPSS Complete: Teknik Analisis Statistik Terlengkap dengan Sofware SPSS. Salemba Ifotek. Jakarta.